5 Oktober 2016:
- waktu publish
22 April 2022:
- redirect ke permalink baru
Soal No.1
Dari hasil pengukuran diameter sebuah bola dengan menggunakan jangka sorong. Panjang diameter bola 6,26 cm, gambar dibawah ini yang benar dari hasil pengukuran tersebut adalah ...
Soal No.2
Pembahasan :
Total = 6,26 cm
Jawaban : C
Rute perjalanan sebuah robot track line adalah sebagai berikut :
- 9 m menuju ke timur
- 15 m membentuk sudut 53º dari timur ke utara
- 9 m menuju ke barat
Perpindahan robot track line adalah ...
A. 5 m
B. 8 m
C. 12 m
D. 15 m
E. 29 m
Pembahasan :
Jawaban : D. 15 m
Rekomendasi Artikel lain:
Soal No.3
Perhatikan grafik berikut!
Jarak total yang ditempuh benda adalah ...
A. 10 m
B. 20 m
C. 25 m
D. 40 m
E. 80 m
Pembahasan :
Jarak = total seluruh lintasan yang ditempuh benda
Perpindahan = total lintasan yang ditempuh dari posisi awal ke posisi akhir benda
Jarak adalah skalar jadi tidak berpengaruh pada arah(positif atau negatif)
Perpindahan adalah vektor berpengaruh pada arah(positif atau negatif)
Jarak :
L total = L persegi + L segitiga + L segitiga + L persegi
= 4.5 + 2.5/2 + 2.5/2 + 2.5
= 20 + 5 + 5 + 10
= 40 m
Jika yang ditanya perpindahan :
L total = L persegi + L segitiga - L segitiga - L persegi
= 4.5 + 2.5/2 - 2.5/2 - 2.5
= 20 + 5 - 5 - 10
= 10 m
Jawaban : D. 40 m
Soal No.4
Sebuah bola dilemparkan vertikal ke atas dengan kecepatan 10 m/s, 1 detik kemudian bola kedua dilempar vertikal ke atas dengan kecepatan 25 m/s. Tinggi yang dicapai bola kedua saat bertemu dengan bola pertama adalah ... ( g = 10 m/s2 )
A. 3,0 m
B. 4,8 m
C. 5,2 m
D. 5,8 m
E. 6,0 m
Pembahasan :
vA = 10 m/s
vB = 25 m/s
g = 10 m/s2
tA = t
tB = t -1
Jawaban : B. 4,8 m
Soal No.5
Tiga buah roda dihubungkan seperti pada gambar di bawah. Roda A dan roda B seporos, sedangkan roda B dan roda C dihubungkan dengan sabuk. Jika RA = 2 cm, RB = 4 cm dan RC = 20 cm maka perbandingan kecepatan sudut roda B dan C adalah ...
A. 1 : 5
B. 2 : 1
C. 2 : 5
D. 5 : 1
E. 5 : 2
Pembahasan :
v = ω.R
ωA = ωB ..........(1)
vB = vC ..........(2)
Menggunakan persamaan 2
vB = vC
ωB.RB = ωC.RC
ωB/ωC = RC/RB
ωB/ωC = 20/4
ωB : ωC = 5 : 1
Jawaban : D. 5 : 1
Creative License
Konten/Material pada halaman ini dilisensikan dengan Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License oleh psi. Klik link berikut untuk memahami aturan penggunaan ulang material pada blog Hipolisis.